Wednesday, June 8, 2011

Algoritma Terjemahan Inggris-Indonesia Translator XP 2011

Sebagai programmer software Translator XP 2011, saya akan mencoba menjelaskan bagaimana algoritma penterjemahan bahasa Inggris menjadi bahasa Indonesia.
1. Baca input Kalimat
2. Kalimat dipecah menjadi beberapa kata
3. Looping kata-kata itu (looping pertama untuk mengisi matrix database)
4. Cek idiom kata (4 tingkat, 3 tingkat dan 2 tingkat)
5. Jika tidak ditemukan idiom, terjemahkan kata-kata itu
6. Idiom,kata dan jenis kata  yang ditemukan simpan dulu ke dalam matrix database
7. Inisialisasi variabel yang diperlukan
8. Looping kata-kata yang sudah terdaftar dalam matrix database
9. Terapkan aturan-aturan terjemahan bahasa inggris seperti tenses, to be, verbs, adjective, noun, apostrop, interogative dan lain-lain
10. Tampilkan input berbahasa inggris

No comments:

Post a Comment